Mudah ! Cara Menghidupkan Dan Mematikan Komputer Secara Otomatis
Cara Menghidupkan Dan Mematikan Komputer Secara Otomatis - Komputer merupakan alat elektonik canggih yang biasa digunakan seseorang untuk mengerjakan tugas kantor atau kuliah. Selain itu, kapasitas penyimpanan komputer yang sangat besar, tak jarang pegguna juga memanfaatkan alat elektronik ini untuk menyimpan berbagai file pribadi didalamnya.
Nah pada kesempatan kali ini, kami ingin mengulas artikel tentang cara menghidupkan dan mematikan komputer otomatis kepada anda semua. Sebagai perangkat elektronik yang sangat canggih, jelas komputer ini dibekali dengan berbagai kemampuan atau fitur keren didalamnya, salah satunya yang akan kita bahas kali ini.
Nah pada kesempatan kali ini, kami ingin mengulas artikel tentang cara menghidupkan dan mematikan komputer otomatis kepada anda semua. Sebagai perangkat elektronik yang sangat canggih, jelas komputer ini dibekali dengan berbagai kemampuan atau fitur keren didalamnya, salah satunya yang akan kita bahas kali ini.
Dengan menyalakan computer secara otomatis, maka jelas pekerjaan anda akan sedikit terbantu nantinya, karena biasanya untuk mengaktifkan komputer pertama kali, membutuhkan waktu cukup lama untuk komputer siap digunakan.
Dengan menyalakan secara otomatis ini, maka anda pun bisa menyiapkan keperluan lain sambil menunggu waktu hingga komputer ini siap digunakan. Nah penasaran gimana caranya? Yuk langsung saja kita simak bersama caranya dibawah ini.
Nah itu tadi sedikit ulasan dari kami tentang cara menghidupkan dan mematikan komputer otomatis, gimana? mudah banget bukan? Dengan melakukan cara ini maka anda akan sangat dimudahkan untuk melakukan aktifitas sehari-hari, dan waktu kerja anda pun akan teratur, tidak terus-terusan menghadap ke PC nantinya.
Cukup sekian dulu ulasan dari kami kali ini, semoga bermanfaat dan bisa menjadi referensi untuk anda semua nantinya.
Dengan menyalakan secara otomatis ini, maka anda pun bisa menyiapkan keperluan lain sambil menunggu waktu hingga komputer ini siap digunakan. Nah penasaran gimana caranya? Yuk langsung saja kita simak bersama caranya dibawah ini.
Cara Menghidupkan Komputer Otomatis
- Silahkan anda nyalakan computer seperti biasa dengan menekan tombol power
- Setelah itu, langsung saja anda tekan tombol Del atau F1 untuk masuk kedalam BIOS (untuk masuk kedalam BIOS ini biasanya tiap computer memiliki cara masing-masing, silahkan anda sesuaikan dengan perangkat yang anda miliki)
- Setelah anda berhasil masuk kedalam BIOS, selanjutnya silahkan anda cari tab menu POWER
- Lalu masuk kedalam menu APM Configuration (silahkan anda sesuaikan dengan BIOS yang anda gunakan jika tidak ada)
- Lalu selanjutnya silahkan anda ganti Status Power ON By RTC Alarm menjadi Enable
- Setelah itu, silahkan anda setting waktu untuk computer yang anda miliki ini bisa menyala sendiri. Silahkan anda setting Every Day atau Daily agar settingan tersebut menyala setiap hari
- Jika sudah sesuai dengan keinginan anda, maka langkah terakhir simpan settingan dengan menekan tombol F10 atau pilih menu Exit, lalu klik menu Save and Exit Configuration.
- Gimana? gampang banget bukan? Namun perlu kami tegaskan, jika settingan disetiap BIOS ini bisa saja berbeda-beda, jadi anda tinggal menyesuaikan saja nantinya.
Cara Mematikan Komputer Otomatis
Setelah diatas tadi adalah cara menyalakan otomatis, maka untuk cara selanjutnya ini adalah cara mematikannya secara otomatis nanti. Emang bisa? Ya bisa dong, yuk simak caranya dibawah ini.- Langkah pertama, silahkan anda download terlebih dahulu aplikasi bernama Auto Shutdown, setelah itu silahkan anda install sekalian didalam computer
- Jika sudah, selanjutnya silahkan anda buka aplikasi tersebut, selanjutnya silahkan anda klik menu TIMER untuk membuat waktu otomatis mati pada komputer anda nantinya
- Pada tab Timer, silahkan anda klik menu Add untuk menambahkan waktu mati otomatis yang nada inginkan, atur sesuai kebutuhan anda
- Beri tanda centang pada menu Enable Timer
- Pada menu Shutdown Action, pastikan sudah memilih Shutdown
- Pada menu Time, silahkan anda isi jam yang di inginkan, contohnya 22:00.
- Setelah itu, beri built poin pada menu ‘Activate Daily at the above time’
- Jika sudah, klik OK
KETAHUI JUGA !!! |
Nah itu tadi sedikit ulasan dari kami tentang cara menghidupkan dan mematikan komputer otomatis, gimana? mudah banget bukan? Dengan melakukan cara ini maka anda akan sangat dimudahkan untuk melakukan aktifitas sehari-hari, dan waktu kerja anda pun akan teratur, tidak terus-terusan menghadap ke PC nantinya.
Cukup sekian dulu ulasan dari kami kali ini, semoga bermanfaat dan bisa menjadi referensi untuk anda semua nantinya.
Posting Komentar untuk "Mudah ! Cara Menghidupkan Dan Mematikan Komputer Secara Otomatis"